PROGRES KONSTRUKSI PEMILIK : BAPAK ARIF – DEPOK Setelah penggunaan plamir masih dimungkinkan adanya pori-pori kecil pada dinding dan kurang rata,maka digunakan cat dasar untuk menyempurnakannya. Biasanya untuk mendapatkan hasil pengecatan yang maksimal, kita harus mengaplikasikan cat akhir sampai berkali-kali (3 kali). Berapa lama plamir tembok? Biasanya, plamir tembok membutuhkan waktu kurang lebih 24 jam hingga benar-benar merata dan menempel dengan sempurna. Selengkapnya […]
PROGRES KONSTRUKSI PEMILIK : BAPAK ARIF – DEPOK
PROGRES KONSTRUKSI PEMILIK : BAPAK ARIF – DEPOK apa sih yang di maksud dengan plamir tembok ? Jadi, plamir tembok merupakan material untuk melapis tembok berupa cairan putih yang merupakan campuran dari kalsium, lem, dan air. Selain itu, terdapat beberapa fungsi dari plamir tembok, yaitu: menutupi celah atau pori yang ada pada tembok agar permukaannya lebih rata; menutupi warna […]
HASIL PERNGERJAAN KONSTRUKSI KEDAI KOPI – CIPINANG
HASIL PERNGERJAAN KONSTRUKSI KEDAI KOPI – CIPINANG Di era sekarang kedai kopi adalah sebuah rumah nyaman tempat kita menikmati bercangkir-cangkir kopi kesukaan. Coffee shop dibuat dengan kenyamanan dan didesain dengan konsep menarik yang membuat pengunjung tak hanya menikmati kopi tetapi juga melebur dalam suasana yang melingkupinya. Untuk peminum kopi, fungsi kedai kopi adalah sebagai tempat minum kopi. Tempat meleburkan rindu terhadap cangkir-cangkir kopi berisi kopi nikmat. Sedang […]
PROGRES KONSTRUKSI PEMILIK : BAPAK ARIF – DEPOK
PROGRES KONSTRUKSI PEMILIK : BAPAK ARIF – DEPOK Genteng tanah liat dipasang tiap baris yang dimulai dari bagian tengah bangunan menuju ke bagian pinggir. Pastikan pemasangan genteng ini dilakukan dengan susunan yang serapi mungkin. Disarankan mengaplikasikan cat waterproof ke permukaan genteng ini untuk mencegah terjadinya rembesan air dan kebocoran. Melalui penjelasan di atas, sudah jelas bahwa baja ringan […]